
Pemain Prancis turun semalam, ketika United menang 1-0 atas Manchester City di babak IV Piala Liga. Pogba sendiri sudah sempat mendapat kritik dalam beberapa pekan belakangan, di mana ia baru bisa membuat satu gol di Premier League.
United akhirnya menang dan memastikan diri maju ke babak perempat final, setelah Juan Mata mencetak gol di babak kedua.
"Pogba adalah pemain termahal dunia. Jika anda berharga semahal itu, anda harus bisa menentukan hasil di laga besar. Dia seperti tidak ada dan mereka tidak bermain di kandang Manchester City. Mereka melawan tim cadangan Manchester City. Mari kita jujur mengenai ini," tutur Carragher di Sky Sports.
"Pertandingan ada di sana untuk dimenangkan Manchester United dan Pogba serta Zlatan tidak terlihat di beberapa pekan belakangan dan mereka harus bisa bermain lebih bagus lagi."
United akan menjamu West Ham di babak perempat final kompetisi. [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

