
- Michael Carrick mengatakan cedera yang dialami oleh David de Gea bukan alasan mengapa Manchester United harus menelan kekalahan 1-2 atas FC Midtjylland di leg pertama 32 besar Europa League dini hari tadi.
(mutv/rer)
De Gea mengalami cedera ketika sedang melakukan pemanasan dan kiper pengganti Sergio Romero harus kemasukan dua gol di Denmark.
"Anda bisa bicara tentang para pemain yang mengalami cedera, namun kami tidak bisa menjadikan itu sebagai alasan. Penampilan kami memang tak bagus dan kami harus bisa lebih baik - tidak ada alasan malam ini," tutur Carrick pada MUTV.
"Ya, kami mampu bermain lebih bagus, namun di babak kedua kondisinya berbeda. Kami tidak menunjukkan tempo yang sama. Anda bisa menggunakan alasan apapun, namun pada akhirnya kami memang tak bermain bagus."
Satu-satunya gol United di laga tadi dicetak oleh Memphis Depay. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

