
Bola.net - Mantan pemain Chelsea Tony Cascarino menganggap masa depan Ashley Cole di klubnya saat ini akan segera berakhir. Menurutnya, Cole musim depan sudah tidak akan bermain untuk Chelsea.
Kontrak Cole sendiri di Stamford Bridge akan berakhir pada akhir musim ini. Sampai sejauh ini dari kedua pihak masih belum ada tanda-tanda untuk menambah durasi kontraknya.
Sejak kendali tim berada di bawah Jose Mourinho pemain berusia 33 tahun ini tak banyak mendapat kesempatan bermain di tim utama. Sang manajer lebih banyak memberikan posisinya pada pemain muda Cesar Azpilicueta.
"Saya akan terkejut andai Cole masih di Chelsea musim depan. Dia masih cukup bagus bermain reguler di klub lain. Saya pikir dia tak akan dapat kesempatan bermain selama Chelsea dipegang Jose Mourinho," ujar Cascarino kepada talkSPORT.
Cole bermain selama 90 menit saat Chelsea ditahan imbang tanpa gol oleh Norwich City tadi malam. Ia terlihat menangis kala berjalan mengelilingi lapangan dengan skuat The Blues lainnya, untuk memberi hormat pada suporter usai menjalani laga di Stamford Bridge.[initial]
(ts/ada)
Kontrak Cole sendiri di Stamford Bridge akan berakhir pada akhir musim ini. Sampai sejauh ini dari kedua pihak masih belum ada tanda-tanda untuk menambah durasi kontraknya.
Sejak kendali tim berada di bawah Jose Mourinho pemain berusia 33 tahun ini tak banyak mendapat kesempatan bermain di tim utama. Sang manajer lebih banyak memberikan posisinya pada pemain muda Cesar Azpilicueta.
"Saya akan terkejut andai Cole masih di Chelsea musim depan. Dia masih cukup bagus bermain reguler di klub lain. Saya pikir dia tak akan dapat kesempatan bermain selama Chelsea dipegang Jose Mourinho," ujar Cascarino kepada talkSPORT.
Cole bermain selama 90 menit saat Chelsea ditahan imbang tanpa gol oleh Norwich City tadi malam. Ia terlihat menangis kala berjalan mengelilingi lapangan dengan skuat The Blues lainnya, untuk memberi hormat pada suporter usai menjalani laga di Stamford Bridge.[initial]
Baca Juga:
- Mourinho: Penyerang Chelsea Tak Bisa Buka Gerbang
- Chelsea Gusar Dihantam Bumerang 'Bus' Norwich
- Pesan Emosional Mourinho Kepada Sang Anak
- Chelsea Gagal Menang, Schurrle Kecewa
- Tak Akur dengan Mourinho, Hazard Dilirik Barca
- Kualitas Striker Chelsea buat Mourinho Puas
- Olsen: Mourinho Tak Punya Taktik Menyerang
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...