
Bola.net - Penjaga gawang utama Chelsea, Petr Cech, memuji kinerja dua orang striker tim yang baru saja mencetak gol di dua laga terakhir tim: Fernando Torres dan Samuel Eto'o.
Menurut Cech, statistik tak berlaku untuk mereka berdua karena meski hanya mencetak sedikit gol, keduanya selalu memberikan kontribusi yang maksimal untuk tim ketika diberikan kesempatan bermain oleh pelatih.
"Cara yang hebat untuk memulai tahun, saya harap mereka terus mencetak gol di laga kandang dan tandang. Samuel mencetak sebuah gol yang penting di kandang, Fernando mencetak gol yang sama di Southampton dan itu penting untuk mereka," tuturnya pada ChelseaFC.com.
"Mereka sudah bekerja keras untuk tim, kadangkala statistik bukan hanya elemen yang patut untuk diperhitungkan, anda harus melihat bagaimana pemain bekerja untuk tim dan bagaimana mereka membuat taktik yang ada bekerja dengan baik," pungkas Cech.
Akhir pekan ini Chelsea akan menghadapi Derby County di babak IV Piala FA. [initial]
(cfc/rer)
Menurut Cech, statistik tak berlaku untuk mereka berdua karena meski hanya mencetak sedikit gol, keduanya selalu memberikan kontribusi yang maksimal untuk tim ketika diberikan kesempatan bermain oleh pelatih.
"Cara yang hebat untuk memulai tahun, saya harap mereka terus mencetak gol di laga kandang dan tandang. Samuel mencetak sebuah gol yang penting di kandang, Fernando mencetak gol yang sama di Southampton dan itu penting untuk mereka," tuturnya pada ChelseaFC.com.
"Mereka sudah bekerja keras untuk tim, kadangkala statistik bukan hanya elemen yang patut untuk diperhitungkan, anda harus melihat bagaimana pemain bekerja untuk tim dan bagaimana mereka membuat taktik yang ada bekerja dengan baik," pungkas Cech.
Akhir pekan ini Chelsea akan menghadapi Derby County di babak IV Piala FA. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:24 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 04:58
MOST VIEWED
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
- Lisandro Martinez Bongkar Perbedaan Michael Carrick dan Ruben Amorim: Bukan Cuma Taktik, Aura Latihan MU Berubah Total
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480088/original/010652900_1769034305-alisson-kiper-liverpool-penyelamatan-marseille-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480083/original/098884400_1769033937-roony-bardghji-barcelona-tembakan-gawang-slavia-praha-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)

