
Striker berusia 25 tahun itu dimainkan oleh Arsene Wenger kala The Gunners main lawan Manchester City pada hari Minggu (08/05) kemarin. Namun ia hanya merumput selama 24 menit saja. Sebab lutut kanannya cedera.
Usai pertandingan Welbeck melakoni pemeriksaan lebih lanjut dan kemudian diketahui bahwa ada tulang rawan di lututnya yang mengalami cedera cukup parah dan ia harus menjalani operasi untuk menyembuhkan cedera itu. Pihak Arsenal pun mengumumkan bahwa striker 25 tahun itu terpaksa absen selama sembilan bulan akibat cedera tersebut sekaligus mendoakannya agar segera pulih.
"Pemain 25 tahun ini cedera saat bermain di laga hari Minggu lawan Man City. Danny akan absen di kompetisi Euro 2016 di musim panas nanti dan ia baru akan sembuh total kira-kira setelah sembilan bulan."
"Semua orang di Arsenal akan bekerja keras dengan Danny di sepanjang proses penyembuhannya dan tak sabar untuk melihatnya segera kembali ke atas lapangan." Demikian bunyi pernyataan di situs resmi The Gunners. [initial]
Baca Juga:
- Demi Gelar, Ozil Mungkin Tinggalkan Arsenal
- Pemain-Pemain yang Layak Didepak Arsenal
- Arsenal dan Man City Bersaing Dapatkan James Rodriguez
- Cedera Welbeck Untungkan Jesse Lingard
- Wright: Arsenal Tak Sesolid Leicester City
- Dixon: Arsenal Wajib Datangkan Kane
- Wow! Wenger Pamer Aksi Juggling di Dapur
- Wilshere Berharap Aston Villa ke Emirates Bukan Untuk Menyerah
- Juventus Terus Pantau Situasi Alexis Sanchez
- Wenger Akan Jual Alexis Sanchez?
- Arsenal Luncurkan Tawaran untuk Xhaka
- Ranieri Yakin Juara Setelah Dikalahkan Arsenal
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

