
Bola.net - - Marcos Rojo mengungkap detail cedera kepala yang ia alami ketika Manchester United kalah dari Manchester City pekan lalu.
Dalam derby yang berlangsung intens di Old Trafford, tim asuhan Jose Mourinho kalah 1-2 dari kubu Josep Guardiola, sementara usai laga, para pemain dan staff dari kedua kubu sempat terlibat bentrok di dekat ruang ganti tim tamu.
Rojo dikabarkan jadi salah satu pemain yang memimpin para pemain MU untuk menghampiri ruang ganti City, usai mendengar Mourinho beradu argumen dengan Ederson.
Namun sebelumnya, pemain Argentina dipaksa keluar usai babak pertama setelah mengalami cedera kepala serius. Kala itu Rojo bertabrakan dengan David Silva dan kepalanya mengalami pendarahan.
Ia tak bisa melanjutkan pertandingan dan akhirnya digantikan oleh Victor Lindelof. Dan media Argentina, Ole, belum lama ini mengungkap detail cedera mengerikan yang dialami Rojo.
Sang bek kini diragukan tampil melawan Bournemouth malam nanti, dan Mourinho mengatakan di MUTV: "Dia pria pemberani."
"Saya tidak tahu apakah dia bisa bermain, kita lihat saja apakah dia siap untuk laga nanti. Namun jika tidak, kami punya alternatif lain."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...