
Pemain berusia 22 tahun telah tampil di 17 laga Premier League musim ini, namun 11 di antaranya ia lakoni sebagai pemain pengganti.
Dan meski ia sempat bermain di tengah dan sisi melebar, pemain Inggris sepertinya sulit menjadi starter secara reguler di tim inti klub London Utara.
Chamberlain lantas mengatakan pada laman resmi klub: "Secara pribadi saya tidak terlalu yakin di mana saya harus bermain. Saya senang bisa bermain di dua posisi. Mungkin dalam beberapa tahun ke depan saya baru akan tahu jawabannya. Saya senang bermain di berbagai posisi berbeda.
"Di tengah Anda bisa mendapat lebih banyak bola. Sementara di sisi melebar Anda lebih tergantung pada orang lain untuk mendapatkan bola. Namun ketika Anda di posisi itu, Anda bisa lebih banyak menyerang dan ada banyak orang mengatakan kecepatan merupakan keunggulan saya.
"Namun saya kira kemampuan bermain di berbagai posisi merupakan hal yang bagus. Dan saya kira amat penting bagi semua pemain yang ada di tim untuk memiliki hal tersebut." [initial]
Baca Juga:
- Arsenal Ingin Szczesny Jadi Pelapis Cech
- Souness Sebut Filosofi Klopp Buat Skuat Liverpool Kesulitan
- MU dan Chelsea Diminta Lupakan Gareth Bale
- Hazard Lebih Bernilai dari Cristiano Ronaldo
- Guardiola Diklaim Tolak Chelsea dan MU demi City
- Chelsea Siap Bajak Transfer Bale ke MU
- Xavi: Guardiola Pasti Sukses di Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

