Bola.net - Chelsea dipaksa tunduk oleh Leeds United dalam duel sengit di Elland Road, pekan ke-3 Premier League 2022/2023, Minggu (21/8/2022) malam WIB.
The Blues kesulitan sejak awal laga dan harus mengakui kekalahan 0-3. Leeds mengambil pendekatan taktik yang tepat untuk menyerang kelemahan Chelsea.
Kali ini ketiga gol Leeds dimulai dari aksi Brenden Aaronson (33'), lalu diteruskan Rodrigo Moreno (37') dan Jack Harrison (69'). Chelsea terus mencoba, tapi tidak bisa mencetak gol balasan.
Hasil ini tentu jadi pukulan telak bagi Chelsea yang belum benar-benar menemukan level terbaiknya di awal musim EPL 2022/23. Simak video selengkapnya ya, Bolaneters!
Susunan pemain
LEEDS (4-2-3-1): Illan Meslier; Rasmus Kristensen, Robin Koch, Diego Llorente, Struijk; Marc Roca (61' Adam Forshaw), Tyler Adams; Brenden Aaronson (83' Mateusz Klich), Rodrigo (83' Joe Gelhardt), Jack Harrison (83' Sam Greenwood); Daniel James (70' Luis Sinisterra).
CHELSEA (3-4-2-1): Mendy; Reece James, Thiago Silva, Kalidou Koulibaly; Ruben Loftus-Cheek, Jorginho (64' Hakim Ziyech), Conor Gallagher (64' Christian Pulisic), Marc Cucurella; Mason Mount (78' Ben Chilwell), Raheem Sterling (87' Cesar Azpilicueta); Kai Havertz.
Sumber: Premier League, Vidio
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 16:12
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...