
Bola.net - - Winger Chelsea, Victor Moses mengatakan bahwa timnya telah sangat bekerja keras sehingga dia yakin kesuksesan bisa mereka dapatkan musim ini.
The Blues mengawali musim ini tanpa konsistensi. Sempat mendapatkan banyak kritik di awal-awal musim, namun dalam tujuh pertandingan terakhir mereka mampu tampil konsisten dengan meraih tujuh kemenangan.
Bukan itu saja, The Blues bahkan saat ini untuk sementara memuncaki klasemen sementara Premier League dengan keunggulan satu poin dari Liverpool dan Manchester City di posisi kedua dan ketiga klasemen.
Dengan penampilan dan performa terbaru mereka itu, kini The Blues digadang-gadang sebagai kandidat kuat untuk juara musim ini. Nah, bagaimana Moses menanggapi ekspektasi itu?
"Kami memiliki tim yang bagus di sini," ujarnya kepada Sky Sports.
"Kami semua berbicara satu sama lain, mendorong satu sama lain di lapangan dan di luar lapangan," sambungnya.
"Kami bekerja sangat keras di sesi latihan dan saya bisa melihat kami melakukan hal-hal besar musim ini," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

