
Bola.net - - Juara bertahan EPL, Chelsea nampaknya benar-benar serius untuk mendatangkan Arturo Vidal di bulan Januari nanti. The Blues kabarnya sudah mengajukan tawaran perdana mereka untuk pemain Bayern Munchen tersebut.
Beberapa waktu yang lalu, pelatih Chelsea Antonio Conte mengisyaratkan untuk membeli pemain baru di bursa transfer musim dingin ini. Conte menilai timnya butuh amunisi tambahan di lini tengah sehingga ia akan berburu gelandang baru di bursa transfer kali ini.
Salah satu nama yang mencuat untuk masuk ke skuat Conte adalah gelandang Bayern Munchen, Arturo Vidal. Vidal yang pernah dilatih Conte di Juventus diyakini menjadi profil yang dibutuhkan sang pelatih di lini tengah The Blues.
Conte dan Vidal.
Ketertarikan Chelsea terhadap Vidal nampaknya bukan omong kosong belaka. W Radio Colombia mengabarkan bahwa Tim asal London itu sudah mengirimkan proposal pembelian untuk sang pemain baru-baru ini.
Menurut laporan tersebut, Chelsea mengajukan tawaran sebesar 32,7 juta pounds untuk sang pemain. Jumlah ini diyakini mampu meluluhkan hati Die Rotten untuk melepas Vidal ke London.
Namun laporan yang sama menyebut tawaran Chelsea itu kemungkinan besar akan ditolak. Pasalnya Bayern hanya mau melepas sang gelandang di kisaran angka 53 juta pounds, mengingat sang pemain masih terikat kontrak hingga bulan juni 2019 mendatang.
Baca Juga:
- Morata Melempem Lawan Arsenal, Conte Beri Pembelaan
- Akhiri Paceklik Gol 2,5 Tahun, Wenger Puji Wilshere
- Karakter dan Kualitas Tim Arsenal Dipuji Wilshere
- Wenger Akui Frustrasi Dengan Posisi Arsenal di Klasemen
- Scout Real Madrid Hadir di Emirates, Pantau Hazard dan Kante?
- Conte: Saya Jarang Dapat Pemain Yang Saya Inginkan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

