
Bola.net - - Mantan pemain West Brom, Jason Roberts mengklaim bahwa pertempuran antara Manchester City dan Chelsea di Etihad Stadium adalah pertandingan terbaik Premier League sejauh ini.
Pada pertandingan tersebut, Chelsea keluar sebagai pemenang. Sempat tertinggal lebih dahulu setelah Gary Cahill mencetak gol bunuh diri, The Blues bangkit dan membalikkan kedudukan di babak kedua.
Diawali oleh gol Diego Costa, setelah itu The Blues mampu mencetak gol lewat dua serangan balik cepat melalui Willian dan Eden Hazard.
"Chelsea luar biasa. Mereka tertinggal tapi mereka menjaga kepala mereka. Saya pikir Guardiola melakukan kesalahan dan saya pikir Conte mendapati segala sesuatunya tepat," ujarnya.
"Performa dari Willian, Costa, Fabregas, yang tampil dan menunjukkan dia memiliki sedikit tipu muslihat. Ini adalah pertandingan terbaik yang telah saya tonton musim ini," tandasnya.
Kemenangan ini membawa Chelsea memuncaki klasemen sementara Premier League dan unggul empat angka dari City.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

