
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengatakan bahwa timnya bermain sangat baik untuk meredam lawan yang benar-benar menyulitkan mereka seperti yang dilakukan West Ham.
Chelsea memang sukses meraih kemenangan pada pertandingan yang digelar di London Stadium, Selasa (7/3) dini hari tadi tersebut. The Blues menang dengan skor 2-1 dan sukses menjaga jarak dari rival-rival mereka.
Pada pertandingan tersebut, Eden Hazard membuka skor sebelum digandakan oleh Diego Costa. Namun di masa injury time, The Blues gagal clean sheet setelah Manuel Lanzini membobol gawang Thibaut Courtois.
"Kami memainkan sepakbola yang baik, dan membuat peluang untuk mencetak gol lain. Sayang sekali kami kebobolan di menit akhir," ujarnya.
"Tapi ini tak mudah untuk untuk bermain saat anda tahu rival anda sudah bermain dan menang, dan anda tahu bila kami kehilangan poin, anda memberi mereka harapan untuk mengejar anda. Kami bermain dengan tekanan, dan menjawab dengan baik," tambahnya.
"Ini adalah permainan yang benar-benar sulit. Saya senang dengan komitmen dan mentalitas pemain saya. Mereka sangat fokus. Mereka menunjukkan keinginan besar untuk memenangkan permainan. Dan pemain saya sudah menderita di bagian pertama dari babak pertama," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

