
Bola.net - - Manajer Chelsea, Antonio Conte, mengatakan Arsenal adalah favorit untuk menjadi juara Piala FA musim ini, usai mereka dipastikan gagal bermain di Liga Champions.
Kemenangan yang diraih Liverpool dan Manchester City akhir pekan lalu memastikan Arsenal finish di posisi lima, absen di kompetisi elit antarklub Eropa untuk kali pertama sejak 1997.
Conte, sementara itu, sukses membawa Chelsea memenangkan Premier League di musim perdana dan bisa meraih gelar ganda jika mampu menundukkan Gunners di Wembley akhir pekan ini.
Antonio Conte
Namun manajer Italia itu mengatakan di Goal International: "Jika anda tanya sekarang siapa yang menjadi favorit, saya rasa Arsenal. Mereka bisa menjadikan musim ini jadi hebat hanya dengan memenangkan Piala FA."
"Mereka pasti punya motivasi besar dan ingin menyalurkan amarah mereka. Laga ini akan sulit karena semua itu. Arsenal absen di Liga Champions untuk sekian lama, kami akan mempersiapkan diri dengan baik. Bukan soal taktik, melainkan spirit dan motivasi."
"Jika kami mampu memberikan spirit yang sama seperti Arsenal, kami punya kans besar juara dan meraih double. Jika tidak, kami dalam resiko besar."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Januari 2026 03:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)

