
Selama hampir satu pekan ini, rumor bahwa Conte akan dipecat seiring beberapa hasil buruk yang diraih The Blues awal musim ini merebak luas. Bahkan rumor itu semakin kencang berhembus bahwa Roman Abramovich disebut bertemu langsung dengan Conte.
Namun pihak klub dan juga Antonio Conte telah membantah kabar tersebut. Bukan itu saja, Conte sendiri mampu merespon rumor itu dengan kemenangan meyakinkan 3-0 atas juara bertahan Premier League, Leicester City akhir pekan lalu.
"Ini konyol hanya untuk mempertimbangkan Antonio Conte harusnya dipecat dan dia bereaksi dengan brilian hanya dengan tertawa saat ditanya tentang pemecatan dirinya," ujarnya.
"Dia hanya butuh waktu. Dia secara jelas ingin bermain tiga bek di belakang, tapi ini akan butuh waktu baginya untuk menanamkan filosofi yang dia inginkan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...