
Bola.net - - Antonio Conte mengaku terkesan dengan bagaimana Diego Costa mengendalikan diri di atas lapangan, usai rekor kedisiplinannya membaik dalam beberapa pekan terakhir.
Costa sudah mendapat empat kartu kuning sejak ia dikartu wasit di laga melawan Arsenal di September, dan itu artinya dia hanya terpisah satu kartu kuning lagi dari hukuman larangan bermain; namun dalam beberapa pekan terakhir ia mampu menghindar dari hal tersebut.
Conte sebelumnya sempat khawatir dengan kebiasaan Costa membuat pelanggaran di atas lapangan, namun ia berpikir bahwa pemain Spanyol itu sudah mampu menunjukkan dalam beberapa pekan terakhir bahwa ia bisa berubah.
"Diego menunjukkan bahwa ia bisa mengendalikan dirinya sendiri. Ini fantastis. Diego terus banyak berkembang di berbagai hal. Bagi saya sekarang, Diego adalah salah satu striker terbaik di dunia," tutur Conte menurut laporan Goal International.
"Dia harus melanjutkan itu, bekerja seperti ini, dengan komitmen dan juga kerja keras. Fantastis melihat bagaimana ia bekerja keras selama pertandingan, namun juga di sesi latihan."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

