
Bola.net - - Manajer Chelsea, Antonio Conte, tidak memungkiri bahwa dirinya kini merasa khawatir dengan masa depannya. Conte mengaku ragu apakah masih akan menjadi manajer Chelsea pada musim depan.
Meskipun sukses memberikan gelar juara Premier League pada musim 2016/17 lalu, Conte langsung diterpa isu pemecatan pada awal musim ini. Salah satu sebabnya adalah hubungan yang buruk antara Conte dengan jajaran direksi klub.
Conte dikabarkan punya friksi dengan direksi tentang kebijakan transfer. Tapi, selama ini dia selalu yakin bahwa posisinya tetap solid.
"Saya sudah bergumul dengan spekulasi ini sejak awal musim," buka Conte kepada Sky Sports.
"Saya juga selalu mengatakan bahwa satu-satunya yang saya pikirkan adalah melakukan pekerjaan dengan cara sebaik mungkin. Saya akan bekerja sangat keras bersama pemain untuk klub," sambung manajer asal Italia.
"Sejak laga pertama musim ni, pada saat itu saya sudah mendengarkan spekulasi seperti ini di sekitar saya dan mungkin ini adalah waktu yang tepat untuk mulai khawatir," tandas Conte.
Sejumlah nama pun kini sudah mulai dibidik Chelsea untuk menjadi kandidat pengganti Conte. Salah satu nama yang potensial yakni Maurizio Sarri, yang kini masih melatih Napoli.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)

