
Bola.net - - Diego Costa mengakui bahwa hanya yang bisa menentukan masa depannya, namun ia siap jika memang bisa kembali ke Atletico Madrid.
Costa mendapat pesan dari Antonio Conte pekan lalu bahwa ia tak lagi dibutuhkan di Stamford Bridge. Padahal pemain berusia 28 tahun menemukan kembali bentuk terbaiknya musim lalu dan membawa tim menjadi juara liga di musim debut Conte.
AC Milan sempat disebut tertarik pada pemain Spanyol. Namun mereka kesulitan membayar gaji sang striker, yang mencapai 200.000 pounds per pekan.
Atletico juga berminat pada mantan bomber mereka, namun tim tengah terkena embargo transfer dan tak bisa mendaftarkan pemain baru hingga Januari 2018.
Diego Costa
Namun ketika ditanya apakah ia tertarik untuk dipinjamkan ke Atletico, Costa mengatakan di Express: "Direktur oleh Atletico bukan berarti saya tidak akan bermain. Saya bisa dipinjamkan ke tim lain."
"Pemilik saya adalah Chelsea. Jika mereka ingin menjual saya, mereka harus menjual saya."
"Conte? Selalu ada cara untuk melakukan dan mengatakan sesuatu, namun untungnya saya sekarang tak punya tim."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...