
Bola.net - Philippe Coutinho mengaku merasa bangga dapat menjadi rekan satu tim Luis Suarez di Liverpool. Kedua pemain ini disebut sebagai salah satu kunci kebangkitan The Reds musim ini.
"Bermain bersama Luis (Suarez) adalah suatu kehormatan karena dia adalah pemain yang fantastis," katanya kepada the Guardian.
"Dia membuat hidup seseorang yang berada di posisi saya lebih mudah karena betapa baik dirinya," ujarnya.
Selain memberikan pujian kepada Suarez, Coutinho juga membeberkan kebiasaan Suarez di sesi latihan, yakni melakukan nutmeg ke pemain lain. Namun Coutinho patut berbangga, karena trik tersebut sejauh ini belum pernah berhasil menaklukkannya.
"Dia selalu mencoba untuk melakukan nutmeg di setiap sesi latihan. Namun dia belum berhasil melakukannya kepada saya. Saya mencoba yang terbaik agar hal ini tak terjadi karena dia akan terus membicarakannya usai berhasil melakukan hal in," ujarnya.
Sejauh ini Suarez telah mencetak 15 gol dari 10 pertandingan Premier League.[initial]
(gl/dzi)
"Bermain bersama Luis (Suarez) adalah suatu kehormatan karena dia adalah pemain yang fantastis," katanya kepada the Guardian.
"Dia membuat hidup seseorang yang berada di posisi saya lebih mudah karena betapa baik dirinya," ujarnya.
Selain memberikan pujian kepada Suarez, Coutinho juga membeberkan kebiasaan Suarez di sesi latihan, yakni melakukan nutmeg ke pemain lain. Namun Coutinho patut berbangga, karena trik tersebut sejauh ini belum pernah berhasil menaklukkannya.
"Dia selalu mencoba untuk melakukan nutmeg di setiap sesi latihan. Namun dia belum berhasil melakukannya kepada saya. Saya mencoba yang terbaik agar hal ini tak terjadi karena dia akan terus membicarakannya usai berhasil melakukan hal in," ujarnya.
Sejauh ini Suarez telah mencetak 15 gol dari 10 pertandingan Premier League.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:59
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:07
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 22:21
Manchester United Cemas: Casemiro Terancam Sanksi Lagi di Premier League
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:05
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:04
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:03
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:02
-
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025 01:01
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 23:59
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- MU Jadi Raja Long Ball Premier League, Taktik Baru Ruben Amorim Mulai Membuahkan Hasil
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...