
Usai mengalahkan Manchester United di Stamford Bridge pekan lalu, tim asuhan Jose Mourinho kini hanya terpisah satu kemenangan untuk merebut titel juara pertama mereka dalam lima tahun terakhir.
Namun memenuhi misi tersebut jelas bukan hal yang mudah. Selain fakta bahwa Arsenal, yang berada di posisi runner-up, tengah berada di momen yang amat positif, The Blues juga mengalami krisis striker. Kondisi tiga penyerang mereka; Didier Drogba, Diego Costa, dan Loic Remy, tengah diragukan menjelang pertandingan ini.
Berikut data dan fakta menarik yang akan mengiringi pertandingan kedua tim.
- Olivier Giroud sudah mencetak 10 gol dari 12 pertandingan terakhir di semua kompetisi.
- Arsene Wenger hanya pernah lima kali kalah di laga kompetitif dengan margin lebih dari tiga gol selama menjadi manajer Arsenal. Tiga di antaranya terjadi kala timnya bermain melawan Chelsea.
- Didier Drogba mencetak delapan gol di 11 laga Premier League melawan Arsenal di sepanjang karirnya.
- Jose Mourinho tidak pernah kalah melawan Arsene Wenger di ajang apapun (menang tujuh kali dan imbang lima kali).
- Arsenal hanya dua kali menang di 12 laga Premier League terakhir mereka melawan Chelsea.
- Chelsea mencatat empat clean sheet di enam pertandingan terakhir mereka melawan Arsenal dan hanya kemasukan dua gol.
Arsenal kemungkinan tak bisa memainkan Per Mertesacker, yang tengah mengalami cedera. The Gunners bisa jadi akan mempercayakan pos bek tengah untuk diisi oleh Gabriel Paulista. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)

