
Bola.net - Peringkat 5 Chelsea akan main tandang melawan peringkat 13 Wolverhampton pada pekan ke-13 Premier League 2020/21, Rabu (16/12/2020). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Molineux Stadium ini.
Dalam laga tandangnya melawan Wolverhampton di Premier League musim lalu, Chelsea menang 5-2 lewat gol-gol Fikayo Tomori, Tammy Abraham (3), dan Mason Mount. Dua gol Wolverhampton dicetak oleh Patrick Cutrone dan Tammy Abraham (bunuh diri).
Belum pernah ada hasil imbang dalam laga-laga tandang Chelsea melawan Wolverhampton di Premier League; Chelsea menang 4 kali dan Wolverhampton menang 2 kali.
Statistik Wolverhampton
FT | #WOL 0-1 #AVL
— Wolves (@Wolves) December 12, 2020
A late penalty awards @AVFCOfficial all three points. #WOLAVL
⏱🐺 pic.twitter.com/qAtuyNmIv4
Wolverhampton di Premier League musim ini: M5 S2 K5, gol 11-16.
Gol terbanyak untuk Wolverhampton di Premier League musim ini: Raul Jimenez (4).
Assist terbanyak untuk Wolverhampton di Premier League musim ini: Pedro Neto, Daniel Podence (masing-masing 2).
Dalam laga terakhirnya, Wolverhampton kalah 0-1 menjamu Aston Villa. Wolverhampton juga kehilangan Joao Moutinho yang mendapatkan dua kartu kuning di laga tersebut.
Wolverhampton cuma menang 1 kali dalam 5 laga terakhirnya di Premier League (M1 S1 K3).
Wolverhampton tanpa kemenangan dalam 2 laga kandang terakhirnya di Premier League: 1-1 vs Southampton, 0-1 vs Aston Villa.
Selalu tercipta maksimal 2 gol dalam 5 laga kandang terakhir Wolverhampton di Premier League.
Rekor pelatih Nuno Espirito Santo vs Chelsea: M1 S1 K2.
Rekor pelatih Nuno Espirito Santo vs Frank Lampard: M0 S0 K2.
Laga berikutnya: Burnley vs Wolverhampton (Premier League, 22/12/2020).
Statistik Chelsea
FT: Everton take the points today. 😔#EVECHE pic.twitter.com/Yhc2SyU4OB
— Chelsea FC (@ChelseaFC) December 12, 2020
Chelsea di Premier League musim ini: M6 S4 K2, gol 25-12.
Gol terbanyak untuk Chelsea di Premier League musim ini: Timo Werner, Kurt Zouma (masing-masing 4).
Assist terbanyak untuk Chelsea di Premier League musim ini: Timo Werner, Hakim Ziyech (masing-masing 3).
Dalam laga terakhirnya, Chelsea kalah di kandang Everton. Chelsea menyerah 0-1. Sebelum itu, Chelsea sempat melalui 17 laga beruntun di semua kompetisi tanpa tersentuh kekalahan (M10 S7 K0).
Chelsea cuma kebobolan total 1 gol dalam 4 laga tandang terakhirnya di Premier League.
Chelsea tanpa clean sheet, selalu kebobolan, dalam 4 laga tandang terakhirnya melawan Wolverhampton di Premier League.
Rekor pelatih Frank Lampard vs Wolverhampton: M2 S0 K0.
Rekor pelatih Frank Lampard vs Nuno Espirito Santo: M2 S0 K0.
Laga berikutnya: Chelsea vs West Ham (Premier League, 22/12/2020).
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Derby MU vs City Berakhir 0-0, Fans Kompak Berteriak: Mem-bo-san-kan!
- 5 Pelajaran dari Derby Manchester yang Membosankan: Ole Takut Kalah
- Real Madrid 2, Atletico Madrid 0: Ganteng!
- 5 Pelajaran dari Laga Everton vs Chelsea: Mendy Blunder Lagi
- Potret-potret Cantik dan Seksinya Pasangan Hidup Oleksandr Zinchenko
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

