
Bola.net - - Kevin de Bruyne berharap Manchester City mendapat kemenangan ketika bertemu dengan West Ham dalam lanjutan kompetisi Premier League yang akan berlangsung pada tengah pekan ini.
Di dua laga terakhir di liga, Man City selalu gagal menang. Pertama, mereka kalah 4-0 ketika lawan Everton kemudian mendapat hasil imbang 2-2 ketika bertemu dengan Tottenham. Hasil ini membuat City semakin jauh dengan peringkat pertama klasemen, berjarak 12 poin.
Meskipun peluang City menjadi juara musim ini semakin kecil, tapi De Bruyne masih percaya timnya bisa mengubah keadaan.
"Saya rasa kami bermain jauh lebih baik dari musim lalu tapi kemudian kami bermain seperti ketika menghadapi Tottenham dan hanya mendapatkan hasil 2-2 meskipun mendominasi mereka selama 90 menit," kata De Bruyne pada laman resmi klub.
"Kami bermain sangat bagus tapi hanya mendapatkan satu poin dan itu terjadi pada kami tahun ini dan membuat sedikit frustrasi. Yang penting kami bisa menciptakan peluang dan gol akan datang."
"Semoga kami bisa mengalahkan West Ham pada hari Rabu dan maju bersama-sama di pekan yang akan datang," harapnya.
Di pertandingan terakhir, City baru saja mendapatkan kemenangan 0-3 atas Crystal Palace di kompetisi FA Cup.
Baca Juga:
- Penyerang Ini Kapok Bermain di Leicester City
- Conte: Menghadapi Liverpool Bukan Penentu Gelar Juara
- Conte Konfirmasi Ivanovic sedang Negosiasi dengan Klub Lain
- Ronaldinho Mengaku Terpikat dengan Gol Indah Dele Alli Ini
- Liverpool Jeblok, Rodgers Bela Klopp
- De Bruyne: Man City Merindukan Kehadiran Fernandinho
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

