
Bola.net - - Sebuah fakta terungkap mengenai keputusan Zinedine Zidane mundur dari jabatan pelatih Real Madrid. Ia dikabarkan mundur setelah berselisih paham dengan Florentino Perez mengenai David De Gea.
Pada tengah pekan lalu, Zidane membuat jagad sepakboal gempar. Ia memutuskan untuk mundur dari jabatannya selaku pelatih Real Madrid setelah kurang lebih 2,5 tahun menjalani peran itu.
Keputusan Zidane itu terasa aneh. Pasalnya ia mengundurkan diri setelah membawa Los Blancos memenangkan trofi Liga Champions ke 13 mereka dengan mengalahkan Liverpool di Kiev.
Ada sejumlah teori mengenai penyebab Zidane mundur. Namun dilansir dari Don Balon, penyebab Zidane mundur adalah karena kiper Manchester United, David De Gea.
1 dari 2 halaman
Tidak Mau Menurut

Meski sudah gagal, Madrid terus diisukan masih menjadi idaman Florentino Perez. Presiden Real Madrid itu ingin agar kiper Timnas Spanyol tersebut bergabung dengan timnya.
Inilah yang menjadi awal friksi antara Zidane dan Perez. Pasalnya sang pelatih tidak menginginkan kehadiran De Gea di Bernabeu.
2 dari 2 halaman
Percaya Navas

Sementara Perez sendiri kabarnya kurang menyukai Navas. Ia tidak senang dengan kiper Costa Rica itu karena ia dinilai kerap membuat blunder sehingga timnya finish di peringkat 3 La Liga musim ini.
Karena friksi berkelanjutan inilah yang membuat Zidane mantap hengkang dari Bernabeu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)

