
Bola.net - Paul Pogba nampaknya tidak sabar ingin bermain lagi di skuat Manchester United. Sang gelandang dilaporkan tengah mengebut pemulihan cederanya.
Dua bulan terakhir, Pogba memang tengah tampil cimaik di Manchester United. Ia mulai menjadi sosok pembeda di lini tengah Manchester United.
Namun naas bagi Pogba, ia baru-baru ini mengalami cedera. Otot pahanya mengalami cedera pada pertandingan melawan Everton.
Solskjaer mengonfirmasi bahwa Pogba masih akan absen beberapa hari lagi. Namun ia disebut sudah mulai meningkatkan pemulihan cederanya.
Baca informasi mengenai Pogba di bawah ini.
Sudah Berlatih
Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mengonfirmasi bahwa Pogba sudah mulai berlatih.
Ia bahkan sudah berlatih di lapangan rumput dalam proses pemulihan cederanya tersebut.
"Paul sekarang sudah berlatih di rumput dan ia mulai mempercepat proses pemulihan cederanya," beber Solskjaer yang dikutip Manchester Evening News.
Belum Berlatih Penuh
Solskjaer menegaskan bahwa proses pemulihan cedera Pogba ini masih butuh waktu yang panjang.
Ia menyebut sang gelandang masih belum berlatih penuh bersama timnya saat ini.
"Dia masih jauh untuk bermain lagi. Ia masih belum berlatih bersama tim kami saat ini," ia menandaskan.
Stok Terbatas
Stok gelandang Manchester United saat ini tengah terbatas.
Hanya Fred dan Nemanja Matic dua gelandang MU yang fit, sementara gelandang-gelandang MU lainnya mengalami cedera.
(Manchester Evening News)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

