
Bola.net - - Raksasa EPL, Chelsea nampaknya benar-benar serius untuk mendatangkan gelandang muda PSG, Marco Verratti. Kubu The Blues kabarnya siap untuk menjual Fabregas untuk menambah dana untuk pembelian gelandang Timnas Italia tersebut.
Nama Verratti sendiri memang belakangan ini sering dihubungkan dengan kubu Chelsea. Pelatih mereka, Antonio Conte disebut sangat menyukai gaya permainan Verratti sehingga ia ingin memboyongnya ke London pada musim panas nanti.
Kubu PSG selaku pemilik Verratti dikabarkan tidak ingin pilar muda andalan mereka pergi pada musim panas nanti. Untuk itu kubu Les Parisien ini memasang banderol yang mahal agar para klub peminat sang pemain melupakan niatan mereka untuk merekrut gelandang 24 tahun tersebut.
Cesc Fabregas
Menurut laporan yang dilansir Goal International, kubu Chelsea sendiri dikabarkan keberatan untuk memenuhi permintaan PSG yang meminta sekitar 70 Juta bagi Verratti. Untuk itu mereka tengah memikirkan cara untuk mengakali hal tersebut.
Menurut laporan yang sama, kubu Chelsea akan mencoba mengakali nilai transfer tersebut dengan menjual Cesc Fabregas. Fabregas yang tidak begitu terpakai di skema Antonio Conte musim ini diperkirakan bisa menambah dana The Blues untuk membeli Verratti pada musim panas nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07 -
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

