
Di 11 laga terakhir sejak mendapat debut pada bulan Februari lalu, Rashford pemain 18 tahun, telah mencetak enam gol. Ia memiliki rata-tara mencetak gol 55%. Catatan tersebut bahkan lebih daripada Wayne Rooney yang hanya mencetak 14 gol dari 33 laga (42%).
Menurut mantan pemain Timnas Inggris, Danny Mills, Rashford memang sudah pantas menggantikan Sturridge meskipun ia belum punya banyak pengalaman di kancah internasional.
"Dia tak punya banyak pengalaman seperti halnya Jamie Vardy. Michael Owen juga tak terlalu buruk ketika ia belum pengalaman di Piala Dunia 1998," kata Mills pada BBC.
"Dia [Rashford] sedang dalam bentuk bagus. Kenapa dia tak segera menggantikan pemain seperti Daniel Sturridge?," jelasnya.
Sementara itu Sturridge banyak mengalami cedera musim ini dan ia hanya bisa mencetak delapan gol dari 17 penampilan dengan rata-rata mencetak gol 47 persen. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...