
Bola.net - - Ketidakmampuan Chelsea mempertahankan gelar juara Premier League bisa ditelusuri sedari awal, kala mereka memutuskan melepas Diego Costa, menurut Dennis Wise.
Usai tampil dominan dan juara Liga Primer di musim 16/17, The Blues sepertinya bakal siap untuk melanjutkan dominasi mereka musim ini.
Namun demikian, Antonio Conte lantas membuat keputusan kontroversial dengan membekukan posisi top skorer klub musim lalu, Costa, di pra-musim.
Sang pemain akhirnya kembali ke Atletico Madrid dan Alvaro Morata dihadirkan sebagai pengganti, namun Chelsea kini nyatanya sudah tertinggal 16 angka dari Manchester City di musim 17/18.
Eks bintang The Blues, Wise, percaya bahwa kesulitan yang ditunjukkan tim tidak lain terjadi karena kesalahan melepas striker Brasil.
Antonio Conte
"Costa - seorang striker yang begitu buruk namun bisa mencetak banyak gol," tuturnya di Sky Sports.
"Hari ini anda melihat tiga pemain mereka (Eden Hazard, Pedro, dan Willian-red), mereka semua ingin bermain melebar dan sedikit lebih mundur."
"Sementara Costa siap bertarung dengan lawan dan memaksa bek mereka membuat kesalahan. Itulah yang tidak dimiliki Chelsea sekarang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

