
Bola.net - - Gary Neville mengkritik atas performa yang mengecewakan ketika mereka kalah 0-3 dari Manchester City di final Piala Liga semalam.
Tim asuhan Josep Guardiola mencatat kemenangan meyakinkan di Wembley dan begitu dominan sejak diasuh manajer Catalan musim lalu.
Sergio Aguero membawa City unggul di menit ke-18 usai melewati hadangan Shkodran Mustafi, dan meski City kesulitan menunjukkan performa terbaik di babak pertama, mereka tak terbendung di paruh kedua.
Vincent Kompany menggandakan keunggulan mereka di menit ke-58, sebelum David Silva kemudian menuntaskan kemenangan tim.
Neville kemudian mengatakan di Sky Sports: "Mustafi harusnya lebih kuat dari itu. Itu cara bertahan yang menyedihkan."
Manchester City.
"Ramsey, Xhaka, Ozil - mereka seperti berjalan kaki di Wembley. Mengapa mereka melakukan itu? Mereka memalukan. Benar-benar memalukan."
"Saya bahkan tak mau berbicara soal mereka karena mereka benar-benar memalukan. Ramsey dan Xhaka hanya berjalan kaki. Benar-benar seperti pengecut."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...