
Bola.net - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester United. Gelandang incaran mereka, Matias Vecino siap dijual Inter Milan di musim panas nanti.
Manchester United saat ini tengah berupaya mencari tambahan amunisi baru di bursa transfer. Ole Gunnar Solskjaer membutuhkan tambahan tenaga agar skuat MU semakin kompetitif di musim depan.
Salah satu nama yang diincar MU adalah Matias Vecino. Gelandang asal Uruguay itu ingin direkrut agar lini tengah MU memiliki kedalaman tim yang lebih bagus.
Calciomercato mengklaim bahwa MU berpeluang untuk menuntaskan transfer Vecino. Karena Inter Milan bersedia melepaskan sang gelandang di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Vecino selengkapnya di bawah ini.
Tidak Masuk Rencana
Menurut laporan tersebut, Inter Milan akan memasukkan nama Vecino di bursa transfer kali ini.
Manajer mereka, Antonio Conte diberitakan kurang cocok dengan sang gelandang. Ia merasa Vecino tidak cocok menerapkan taktik yang ia gunakan.
Itulah mengapa Conte sudah mempersilakan Inter untuk mencarikannya klub baru di musim panas ini.
Harga Terjangkau
Inter Milan juga diberitakan tidak akan mematok harga terlalu tinggi untuk Vecino.
Sang gelandang kabarnya dibanderol di angka 20 juta Euro saja. Mengingat kontraknya di Inter yang tidak lama lagi akan habis.
Dengan harga segitu, Inter berharap tim-tim yang meminati Vecino seperti MU bisa mengamankan jasanya.
Opsi Lain
Selain Vecino, MU diberitakan punya target gelandang lain di Italia.
Setan Merah disebut tertarik memboyong gelandang muda milik Brescia, Sandro Tonali.
(Calciomercato)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

