
Bola.net - - Target Manchester United, Victor Lindelof, mengaku bahagia di Benfica dan tidak ingin pergi dari klub, menurut agen sang pemain.
Pemain berusia 22 tahun masuk dalam radar tim asuhan Jose Mourinho, dan sebelumnya beredar laporan yang mengatakan bahwa klub sudah membuka komunikasi untuk merekrut pemain Swedia.
Namun demikian, agennya, Hasan Cetinakaya, mengklaim bahwa kliennya amat bahagia dengan klub Portugal, dan ia bisa jadi akan memperpanjang kontrak baru untuk terus membela tim asuhan Rui Vitoria.
"Ada banyak spekulasi mengenai masa depan Lindelof, namun ia bermain di salah satu klub besar Eropa," tutur Cetinakaya pada A Bola.
"Ada banyak klub yang tertarik pada apa yang dilakukan Benfica, namun kami dalam kondisi yang baik dengan sang presiden dan kami akan memutuskan masa depan Lindelof bersama klub."
"Mereka akan memutuskan apakah dia memang pantas mendapat kontrak baru. Ada banyak klub yang juga tertarik membeli Lindelof, namun dia bahagia di Benfica sekarang dan tidak ingin pergi."
Baca Juga:
- Mkhitaryan Kurang Bersinar di MU, Hummels Singgung Mourinho
- Ibrahimovic Bobol Gawang 8 Tim Besutan Mantan Pelatih
- Kiper Man City: Bohong Jika Ada Klub Tak Inginkan Messi
- Hazard: Costa Dapatkan Golden Boot, Saya Pemain Terbaik
- Guardiola Tepis Rumor Ingin Rebut Sanchez dari Arsenal
- Ini Bukti Karius Memang Tak Cukup Berkualitas Bagi Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)

