
Bola.net - - Penjaga Gawang Manchester United, David De Gea meminta rekan-rekannya untuk segera bangkit dari hasil mengecewakan minggu lalu. De Gea menyebut timnya harus membalas kekecewaan itu pada pertandingan tengah pekan ini.
Setan Merah baru saja menelan kekalahan memalukan pada akhir pekan lalu. Mereka harus tumbang dari tim juru kunci, West Bromwich Albion di Old Trafford dengan skor tipis 1-0.
Pada tengah pekan ini United akan kembali berlaga di ajang EPL. Mereka akan mengunjungi Vitality Stadium yang menjadi markas .
De Gea menilai timnya harus tampil maksimal agar menang pada laga ini. "Kekalahan itu [vs West Brom] sangat sulit diterima," ujar De Gea kepada halaman resmi Manchester United.
"Kekalahan itu menjadi pukulan yang telak dan membuat kami sedikit patah semangat. Kami benar-benar tidak menyangka akan kalah pada pertandingan tersebut."
"Namun untungnya kami akan bermain tengah bekan ini dan pertandingan itu akan menjadi laga yang tepat bagi kami untuk bangkit. Pertandingan itu merupakan kesempatan untuk mengangkat moral kami dan kembali ke jalur kemenangan." tutup kiper Timnas Spanyol tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...