
Bola.net - Nama gelandang Cruzeiro, Everton Ribeiro ramai dikaitkan dengan Manchester United belakangan ini. Tapi klub asal Brasil itu memberi ultimatum jika sang pemain punya harga yang harus ditebus.
Jelang bursa transfer dibuka lagi awal tahun nanti, Setan Merah dikabarkan tengah giat memburu playmaker 24 tahun itu. Sang pemain sendiri juga menampakkan minatnya dengan jelas untuk membela United, tim yang pernah disambanginya semasa masih remaja.
Tetapi presiden Cruzeiro, Alexandre Mattos memperingatkan United dan klub manapun peminat Ribeiro jika mereka diisyaratkan membayar di atas 10 juta poundsterling jika ingin mengangkut sang pemain meninggalkan Brasil.
"Tak ada deal, hanya spekulasi. Everton Ribeiro mengatakan bermimpi membela Manchester United, lalu orang mulai bergunjing dan saya dikatakan siap melepasnya seharga 8 juta poundsterling. Itu tak masuk akal. Kami sudah menolak tawaran 10 juta poundsterling tahun lalu dari klub Timur Tengah," ujar Mattos.[initial]
(tri/row)
Jelang bursa transfer dibuka lagi awal tahun nanti, Setan Merah dikabarkan tengah giat memburu playmaker 24 tahun itu. Sang pemain sendiri juga menampakkan minatnya dengan jelas untuk membela United, tim yang pernah disambanginya semasa masih remaja.
Tetapi presiden Cruzeiro, Alexandre Mattos memperingatkan United dan klub manapun peminat Ribeiro jika mereka diisyaratkan membayar di atas 10 juta poundsterling jika ingin mengangkut sang pemain meninggalkan Brasil.
"Tak ada deal, hanya spekulasi. Everton Ribeiro mengatakan bermimpi membela Manchester United, lalu orang mulai bergunjing dan saya dikatakan siap melepasnya seharga 8 juta poundsterling. Itu tak masuk akal. Kami sudah menolak tawaran 10 juta poundsterling tahun lalu dari klub Timur Tengah," ujar Mattos.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

