
Bola.net - Direktur Bayern Munchen, Matthias Sammer, memberikan pujian pada dua orang pemain bintang Premier League, Raheem Sterling dan Angel di Maria, yang kabarnya jadi target klub di musim panas ini.
Bayern sudah dikaitkan dengan bintang Liverpool, Sterling, yang kabarnya tidak ingin memperpanjang kontrak di Anfield. Hal yang sama juga terjadi pada Di Maria, yang gagal bersinar di Manchester United musim ini.
Ditanya mengenai kedua pemain tersebut oleh Sky Germany, Sammer menolak untuk membantah spekulasi yang tengah beredar di media.
"Mereka berdua merupakan pemain yang luar biasa," jelas Sammer.
"Kami akan memilih pemain dengan kehati-hatian, menentukan pemain mana yang benar-benar bisa membantu kami. Kami akan melakukannya dengan tenang dan dengan proses pencarian yang benar," pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
Bayern sudah dikaitkan dengan bintang Liverpool, Sterling, yang kabarnya tidak ingin memperpanjang kontrak di Anfield. Hal yang sama juga terjadi pada Di Maria, yang gagal bersinar di Manchester United musim ini.
Ditanya mengenai kedua pemain tersebut oleh Sky Germany, Sammer menolak untuk membantah spekulasi yang tengah beredar di media.
"Mereka berdua merupakan pemain yang luar biasa," jelas Sammer.
"Kami akan memilih pemain dengan kehati-hatian, menentukan pemain mana yang benar-benar bisa membantu kami. Kami akan melakukannya dengan tenang dan dengan proses pencarian yang benar," pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...