
Bola.net - Pelatih Chelsea, Jose Mourinho memiliki cara sendiri untuk membalas cemoohan dari suporter Arsenal yang menyebut timnya bermain membosankan. Mourinho menyebut bahwa membosankan adalah menanti gelar selama satu dekade.
Pada laga yang digelar di Emirates Stadium itu, suporter The Gunners memang meneriakkan cemooh 'boring, boring Chelsea' merujuk pada penampilan Eden Hazard dkk.
Usai pertandingan, Mourinho pun akhirnya memberikan 'balasan' atas cemoohan itu. Dikatakannya, arti membosankan yang sesungguhnya adalah menunggu mendapatkan gelar setelah satu dekade.
"Anda tahu, membosankan itu saya pikir adalah 10 tahun tanpa gelar, itu sangat membosankan," jawab Mourinho.
"Anda mendukung klub yang sedang menunggu, menunggu dan menunggu lama tanpa gelar Premier League. Jadi itu sangat membosankan. Kami memiliki pengalaman yang sangat baik. Tim 'membosankan' merupakan tim dengan catatan mencetak gol tertinggi setelah Manchester City dan tim dengan selisih gol terbaik. Jadi mungkin suporter Arsenal tak memberi nyanyian 'membosankan' untuk kami," tandasnya.[initial]
(gua/dzi)
Pada laga yang digelar di Emirates Stadium itu, suporter The Gunners memang meneriakkan cemooh 'boring, boring Chelsea' merujuk pada penampilan Eden Hazard dkk.
Usai pertandingan, Mourinho pun akhirnya memberikan 'balasan' atas cemoohan itu. Dikatakannya, arti membosankan yang sesungguhnya adalah menunggu mendapatkan gelar setelah satu dekade.
"Anda tahu, membosankan itu saya pikir adalah 10 tahun tanpa gelar, itu sangat membosankan," jawab Mourinho.
"Anda mendukung klub yang sedang menunggu, menunggu dan menunggu lama tanpa gelar Premier League. Jadi itu sangat membosankan. Kami memiliki pengalaman yang sangat baik. Tim 'membosankan' merupakan tim dengan catatan mencetak gol tertinggi setelah Manchester City dan tim dengan selisih gol terbaik. Jadi mungkin suporter Arsenal tak memberi nyanyian 'membosankan' untuk kami," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

