
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Dion Dublin, mengaku terkejut dengan performa Victor Moses di Chelsea musim ini. Sebab pada musim-musim sebelumnya, ia seperti pemain yang tak dibutuhkan di Stamford Bridge.
Sebelum kehadiran Antonio Conte sebagai pelatih The Blues, Moses pernah menjalani peminjaman di sejumlah klub termasuk di Inggris bersama Liverpool, Stoke City, dan West Ham. Musim ini, ia mulai menjadi pemain reguler Chelsea dalam formasi yang diterapkan Conte 3-4-3.
Dublin menilai kontribusi Moses untuk Chelsea yang sementara ini menguasai klasemen Premier League sangat besar. Ia tak pernah membayangkan Moses bisa bersinar seperti musim ini.
"Saya terkejut dengan Victor Moses. Jujur saja saya tak pernah mengira ia akan kembali [ke Chelsea] dengan penampilan seperti sekarang, ia seperti seorang penjelajah. Ia bermain bersama sejumlah klub di negeri ini dengan status pinjaman," kata Dublin pada Premier League.
"Victor Moses sekarang mengunci posisi bek sayap kanan dan bermain luar biasa bersama Chelsea. Ia banyak berkontribusi dalam kemenangan Chelsea," jelasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

