
Bola.net - Pelatih Crystal Palace, Roy Hodgson buka suara terkait rumor ketertarikan Manchester City terhadap Eberechi Eze. Ia memastikan The Eagles akan melakukan segala cara untuk mempertahankan sang penyerang dari kejaran The Cityzens.
Seperti yang sudah diketahui, Eze adalah salah satu pemain krusial Crystal Palace saat ini. Ia menunjukkan performa yang apik di lini serang The Eagles.
Performa apik sang pemain menarik perhatian Manchester City. Pep Guardiola ingin memboyong sang pemain ke Etihad Stadium di musim dingin nanti.
Baru-baru ini, Hodgson dimintai tanggapan mengenai spekulasi masa depan Eze. Ia optimistis sang pemain bakal mau bertahan di Selhurst Park.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Pasti Bertahan

Kepada The Athletic, Hodgson menekankan bahwa pihaknya optimistis Eze tidak akan tergoda untuk pindah ke City.
Ia menilai sang penyerang punya komitmen penuh untuk menjadi bagian dari Crystal Palace untuk jangka waktu yang lebih lama.
"Kami sangat optimistis bahwa Eze akan berkomitmen melanjutkan masa depannya di klub ini," ujar sang pelatih.
Lagi Diusahakan

Hodgson juga menyebut bahwa Palace benar-benar serius ingin mempertahankan Eze.
Ia memastikan bahwa timnya sedang mengupayakan agar sang penyerang memperpanjang kontraknya bersama tim London Selatan tersebut.
"Pihak klub sedang bekerja keras untuk memperbaharui kontrak Eberechi Eze. Kami optimistis bahwa dia bakal memperpanjang kontraknya dalam waktu dekat ini," imbuhnya.
Performa Apik

Eze sejauh ini sudah turun di sembilan pertandingan bagi Crystal Palace.
Ia tercatat sudah mengemas satu gol dan dua assist untuk The Eagles sejauh ini.
Klasemen Premier League
(The Athletic)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

