
Bola.net - - Mantan pemain Arsenal Paul Merson meminta Liverpool agar merekrut gelandang Arsenal Jack Wilshere pada musim panas.
Kontrak Wilshere bersama The Gunners akan habis pada akhir musim nanti. Namun, pemain Inggris itu kesulitan mendapatkan kesempatan bermain reguler di Emirates karena masalah kebugaran.
Wilshere bisa meninggalkan Arsenal secara gratis pada akhir musim nanti. Meskipun begitu, The Gunners kabarnya akan segera melakukan negosiasi untuk memperpanjang kontraknya.
Sementara itu, lini serang Liverpool terlalu bergantung kepada Philippe Coutinho. Merson menilai Wilshere bisa menjadi pelapis yang bagus buat pemain asal Brasil tersebut.
"Everton, West Ham, saya pikir siapa pun setelah mereka. Man City, tidak. Chelsea, kurasa tidak. Liverpool mungkin, saya pikir Liverpool bisa membawanya," kata Merson kepada Sky Sports News.
"Mereka bergantung pada Coutinho untuk menembus lawan, jika Anda mendapatkan Jack Wilshere juga, Anda punya dua orang yang bisa menembus lawan.
"Saat ini mereka sangat bergantung pada Coutinho. Jika Coutinho tidak melakukannya, tidak banyak pemain lain yang bisa memasukkan bola melewati mata jarum yang bermain untuk Liverpool.
"Bagi saya, saya pikir Liverpool harus merekrutnya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)

