
Bola.net - - Mantan penjaga gawang Liverpool dan Juventus, Alex Manninger, bisa membayangkan Emre Can meraih sukses jika ia memutuskan pindah ke Turin.
Hingga kini Can masih belum juga mengikat kontrak baru di Anfield. Situasi itu membuatnya kerap dikaitkan dengan banyak tim top Eropa seperti Juventus, Bayern Munchen, dan bahkan Barcelona.
Can sendiri mengatakan ia amat terhormat dengan ketertarikan yang muncul untuknya, tanpa memberikan kepastian soal masa depannya.
Manninger lantas mengatakan di Il Bianco Nero: "Dia masih muda dan dia adalah seorang pemain yang selalu saya kagumi."
Alex Manninger
"Dia masih muda namun sudah amat kuat. Dia bermain seperti seorang veteran. Dia tahu bagaimana caranya bertahan dan tahu bagaimana caranya mencetak gol."
"Can adalah seorang pemenang dan Juventus takkan membuat kesalahan jika mereka merekrutnya. Dia punya kharisma yang hebat dan tidak pernah ingin kalah. Dia punya darah Turki, namun teknik ala Jerman."
Liverpool kini tengah bersiap untuk menghadapi Manchester United dalam laga panas Premier League yang akan berlangsung di Anfield akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

