
Bola.net - Andai gagal menjadi juara Piala FA dengan mengalahkan Hull City akhir pekan ini, Arsene Wenger bisa jadi akan mempertimbangkan untuk meninggalkan Arsenal. Setidaknya demikian menurut pendapat Frank McLintock.
Meski belum menyepakati kontrak baru dengan klub, Wenger sudah pernah menegaskan dirinya tak akan pergi dari The Gunners.
Namun andai tak bisa menghapus puasa gelar klub yang sudah berlangsung selama sembilan tahun belakangan, Lintock yakin sang profesor akan kembali berpikir ulang mengenai pendiriannya itu.
"Masih ada kemungkinan ia tidak akan bertahan jika Arsenal tidak menjadi juara Piala FA. Jika ia kalah, maka ia mungkin akan memikirkan kembali keputusannya itu," tutur Lintock, yang pernah memenangkan tiga gelar juara kala bermain untuk Arsenal, menurut laporan talkSPORT.
"Ada beberapa fans yang tidak bahagia dengan kerja Wenger. Anda harus melihat melihat karirnya secara keseluruhan, bukan pada beberapa hal yang baru saja terjadi," pungkasnya.
Laga melawan Hull akan digelar di Wembley pada 17 Mei akhir pekan ini. [initial]
(talk/rer)
Meski belum menyepakati kontrak baru dengan klub, Wenger sudah pernah menegaskan dirinya tak akan pergi dari The Gunners.
Namun andai tak bisa menghapus puasa gelar klub yang sudah berlangsung selama sembilan tahun belakangan, Lintock yakin sang profesor akan kembali berpikir ulang mengenai pendiriannya itu.
"Masih ada kemungkinan ia tidak akan bertahan jika Arsenal tidak menjadi juara Piala FA. Jika ia kalah, maka ia mungkin akan memikirkan kembali keputusannya itu," tutur Lintock, yang pernah memenangkan tiga gelar juara kala bermain untuk Arsenal, menurut laporan talkSPORT.
"Ada beberapa fans yang tidak bahagia dengan kerja Wenger. Anda harus melihat melihat karirnya secara keseluruhan, bukan pada beberapa hal yang baru saja terjadi," pungkasnya.
Laga melawan Hull akan digelar di Wembley pada 17 Mei akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 04:59 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

