
Bola.net - Pelatih Chelsea, Jose Mourinho memberikan pembelaannya terhadap kritik yang dialamatkan kepada Cesc Fabregas. Menurutnya, Fabregas tetaplah pemain penting bagi The Blues.
Sejak pergantian tahun, telah banyak kritik yang ditujukan kepada Fabregas. Sebagian besar kritik tersebut muncul karena Fabregas dinilai telah menurun performanya, indikasinya adalah menurunnya jumlah assist yang ia ciptakan dibanding di paruh pertama musim ini.
(tsr/dzi)
Sejak pergantian tahun, telah banyak kritik yang ditujukan kepada Fabregas. Sebagian besar kritik tersebut muncul karena Fabregas dinilai telah menurun performanya, indikasinya adalah menurunnya jumlah assist yang ia ciptakan dibanding di paruh pertama musim ini.
Dan menurut Mourinho, turunnya jumlah assist yang diberikan Fabregas bukanlah karena performanya yang menurun, tapi karena assist yang ia berikan seringkali tak mampu dimaksimalkan menjadi gol.
"Saat seseorang menulis bahwa Fabregas telah turun level karena jumlah assistnya tak lagi sama, jumlah assist tidak sama karena pemain yang ia beri assist tak membuatnya menjadi gol," bela Mourinho.
"Saya pikir ia telah bermain luar biasa bagus bagi kami. Saya tak pernah punya keraguan tentang pentingnya ia bagi kami dalam tim," tegasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

