
Bola.net - - Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas mengingatkan bahwa timnya harus terus meraih kemenangan di sisa musim ini bila ingin menjadi juara. Karena kemenangan meredam kekhawatiran atas tim lain.
Fabregas menjadi bintang kemenangan The Blues saat melawan Swansea City akhir pekan lalu. Selain memecah kebuntuan lewat golnya, mantan pemain Barcelona tersebut juga memberi assist untuk gol dari Pedro Rodriguez.
Chelsea sendiri akhirnya menang pada pertandingan tersebut dengan skor 3-1. Selain Fabregas dan Pedro, satu gol lain dicetak oleh Diego COsta. Sedangkan gol dari Swansea dicetak oleh Fernando Llorente.
"Saya senang dengan semuanya -kemenangan dan tiga poin sangatlah penting. Kami harus menjalaninya laga demi laga dan ini tak mudah, tapi semoga sekarang kami bisa mempertahankan ini untuk waktu yang lama," ujarnya.
"Ini penting untuk terus menang karena semakin sering anda menang, semakin berkurang kekhawatiran anda tentang tim lain. Ada keyakinan dan kami cuma perlu meraih tiga poin demi tiga poin lagi," tandasnya.
Dengan kemenangan ini, The Blues pun kini untuk sementara unggul 10 poin dari Tottenham Hotspur, dan 11 poin dari Manchester City yang merupakan dua rival terdekat mereka.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
News 22 Oktober 2025 17:17
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...