
Bola.net - - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester City. Penyerang muda mereka, Gabriel Jesus dikabarkan sudah pulih dari cedera dan siap bermain pada laga semi final FA Cup melawan Arsenal nanti malam.
Penyerang Timnas Brasil ini memang sudah hampir dua bulan terakhir tidak memperkuat tim utama The Citizens. Ia mengalami patah tulang di bagian metatarsal pada pertandingan melawan Bournemouth bulan februari silam.
Gabriel Jesus sendiri semua diperkirakan akan absen hingga akhir musim nanti. Namun baru-baru ini ia dikabarkan sudah berlatih bersama tim utama Manchester CIty.
Gabriel Jesus dan Yaya Toure
Pelatih The Citizens, Josep Guardiola membenarkan kabar tersebut, dan ia mengindikasikan striker mudanya itu sudah bisa bermain pada akhir pekan ini. "Dia benar-benar sudah lebih baik sekarang," ujar Guardiola kepada The Daily Mail.
"Ia sudah ambil bagian dalam sesi latihan kami pada hari Jumat kemarin. Dia sudah kembali dengan bahagia dan kami juga senang ia sudah kembali lagi."
"Kami akan berangkat ke Wembley dengan seluruh skuat kami, semua pemain kami dan dia [Jesus] juga ambil bagian dalam itu. Kami akan melihat pertandingan antara Tottenham melawan Chelsea dulu, setelahnya baru saya menentukan siapa yang akan bermain." tutup mantan pelatih Bayern Munchen tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

