
Bola.net - - Jose Mourinho dikabarkan marah-marah ke skuat Manchester United setelah mengetahui bahwa beberapa pemainnya lebih sibuk memikirkan soal gaya rambutnya.
Dilansir Daily Mirror, Mourinho mendengar bahwa beberapa pemain senior menyewa seorang penata rambut khusus untuk datang ke hotel tim sebelum laga kontra Chelsea di London beberapa waktu lalu.
Empat pemain senior, termasuk Marcos Rojo dan Sergio Romero diklaim mendatangkan hair stylist dari Manchester ke London sehari sebelum pertandingan versus Chelsea.
Laga yang menjadi ajang reuni Mou dengan Chelsea ini akhirnya berubah menjadi mimpi buruk setelah Setan Merah dihajar empat gol tanpa balas oleh tim asuhan Antonio Conte.
Usai laga, Mou yang mendengar kabar ini dikabarkan langsung marah hebat kepada tim. Kemarahan Mou dilakukan di ruang ganti tim.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

