
Bola.net - - Steven Gerrard mengaku penasaran melihat bagaimana Romelu Lukaku bereaksi saat Zlatan Ibrahimovic nanti sudah fit lagi dan siap bermain.
Lukaku didatangkan pada musim ini untuk menggantikan Ibrahimovic yang mengalami cedera lutut parah. Akan tetapi pada akhirnya Manchester United memutuskan untuk kembali mengontrak striker asal Swedia tersebut setelah pemulihan cederanya berjalan lebih cepat dari perkiraan.
Striker berusia 35 tahun itu pun disebut akan kembali beraksi di pertengahan musim. Dan saat Ibrahimovic itu kembali, Gerrard pun mengaku ingin melihat bagaimana reaksi Lukaku untuk membuat dirinya tetap sebagai starter.
"Ini akan menarik untuk melihat bagaimana ia bereaksi saat Ibrahimovic kembali fit dan sedang bernapas di lehernya untuk bersaing memperebutkan posisi starter. Bisakah ia mengatasi tekanan itu?" tanya legenda Liverpool tersebut.
Steven Gerrard
"Saya tidak yakin Ibrahimovic akan menjadi pemain pengganti yang bagus dan ia akan memberikan tekanan untuk bisa menjadi starter," serunya pada BT Sport.
Zlatan Ibrahimovic
Lukaku sendiri langsung tampil menawan begitu kompetisi resmi dimulai. Sejauh ini, ia sudah bermain sebanyak delapan kali di semua ajang kompetisi dan mencetak delapan gol plus satu assist.
Sementara itu, Ibrahimovic menjadi top skor MU pada musim lalu. Ia mencetak 28 gol dan 10 assist dari 46 penampilan di semua ajang kompetisi.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5406416/original/006889800_1762572152-Kapolri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)

