
Bola.net - - Dua klub asal Merseyside, Liverpool dan Everton tengah dikabarkan aktif memantau perkembangan Rachid Ghezzal di Olympique Lyon. Winger Timnas Aljazair itu dikabarkan ingin mencari tantangan baru dalam karirnya begitu musim ini berakhir.
Winger berusia 24 tahun ini sejatinya merupakan salah satu winger berbakat di Ligue 1 saat ini. Namun kontraknya akan berakhir pada akhir musim ini, sehingga kubu Lyon tengah bekerja keras untuk menahan sang pemain akhir-akhir ini.
Namun menurut laporan France Football, sang pemain dikabarkan tidak tertarik untuk memperpanjang masa depan. Ia dikabarkan sudah menolak tawaran kontrak baru dari kubu Lyon sebagai bentuk keseriusannya mencari tantangan baru dalam karirnya.
Kondisi Ghezzal ini tidak lepas dari pantauan Everton dan Liverpool. Kedua klub asal Merseyside ini disebut tengah membutuhkan Winger berkelas sehingga mereka akan coba memboyong sang pemain pada bursa transfer januari nanti.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

