
Bola.net - - Manajer Manchester City, Josep Guardiola, sudah membawa sepakbola ke level yang tak pernah dilihat sebelumnya, menurut mantan bos Italia dan AC Milan, Arrigo Sacchi.
Pria Spanyol sudah menjadi salah satu manajer tersukses di era modern, memenangkan banyak trofi juara bersama Barcelona dan Bayern Munchen.
Sacchi, yang dikenal karena era keemasannya di AC Milan pada akhir 80an dan awal 90an, percaya bahwa Guardiola sudah mengikuti jejak para legenda seperti Johan Cruyff dan Rinus Michels.
"Ia membawa sepakbola maju ke depan lebih dari sebelumnya. Dia menambahkan hal baru, menjadikannya lebih baik. Dia adalah pelatih yang hebat dan Manchester City bermain dengan gaya yang sebenarnya," tutur Sacchi menurut Sportsmole.
Manchester City.
"Kami adalah teman dekat. Kami sudah lama saling mengenal. Dia datang untuk melihat bagaimana saya bekerja ketika saya ada di Real Madrid. Dia obsesif, seorang perfeksionis, dia amat memikirkan soal sepakbola. Dia salah satu dari 10 pelatih top yang lahir sejak 1950an, memberikan kontribusi pada revolusi sepakbola."
"Dia ada di tradisi yang sama dengan Ajax-nya Rinus Michel dan Cruyff. Sepakbol saya adalah percaya pada total football dan itu datang dari Ajax."
"Guardiola pernah berkata, 'Saya berutang segalanya pada anda dan Cruyff'. Saya bilang, 'Tanpa Rinus Michels tidak akan ada Cruyff dan Guardiola sekarang'."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

