
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola yakin timnya akan bangkit kembali setelah kekecewaan usai bermain imbang tanpa gol melawan Crystal Palace akhir pekan lalu.
Pada pertandingan di Selhust Park itu, untuk pertama kalinya sejak Agustus, The Citizens gagal meraih tiga poin. Mereka ditahan imbang tanpa gol oleh tuan rumah yang juga membuat mereka gagal menyamai catatan 19 kemenangan beruntun di liga milik Bayern Munchen.
Meskipun meraih hasil imbang, The Citizens saat ini masih ada di puncak klasemen dan unggul 14 poin dari rival mereka. Dan Guardiola yakin timnya punya karakter untuk bangkit saat melawan Watford di awal tahun ini.
"Karakternya selalu ada, anda tak akan memiliki karakter itu dan melakukan seperti yang kami lakukan musim ini," ujarnya.
"Karakter yang harus anda buktikan setiap hari, sekali lagi, klub-klub besar segera melupakan hasil mereka sebelumnya, apakah itu menang atau kalah, mereka hanya memikirkan apa selanjutnya, dan itulah yang ingin kami lakukan di klub ini," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)

