
Bola.net - - Manchester City mengalami kekalahan saat bertandang ke Anfield dalam lanjutan Premier League. City mengalami kekalahan 0-1 dari Liverpool lewat gol dari Giorginio Wijnaldum pada menit kedelapan.
Guardiola sudah merencanakan agar timnya bermain dengan berani di Anfield. Namun mereka kebobolan lewat serangan balik yang dieksekusi sempurna oleh para penggawa Liverpool.
"Saya rasa pertandingannya berjalan berimbang. Kami mengawali dengan sangat baik. Kami datang ke Anfield untuk bermain berani. Saya tahu rekor man City di sini kurang bagus, tapi kami mengawali dengan baik. Kami kebobolan dengan serangan pertama mereka. Itu adalah crossing dan heading yang bagus," terang Guardiola kepada Liverpool Echo.
Guardiola menambahkan bahwa pertandingan berjalan relatif sepi dan minim peluang. Namun ia juga mengakui bahwa Liverpool bermain lebih bagus pada awal babak kedua.
'"Tak banyak yang terjadi selama babak pertama, kedua tim tak banyak menciptakan peluang. Lalu pada babak kedua, mereka memulai lebih baik dari kami. Lalu pertandingan berjalan menjadi lebih agresif. Kami sempat membuat beberapa peluang tapi memang tak banyak yang terjadi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477537/original/011360900_1768839722-7.jpg)

