
Bola.net - Mantan pemain Chelsea, Ruud Gullit mengklaim bahwa Louis van Gaal telah salah memperlakukan Memphis Depay. Menurut Gullit, pelatih Manchester United itu tak memainkan Depay di posisi terbaiknya.
Depay didatangkan Manchester United dari PSV Eindhoven pada musim panas lalu dengan biaya 25 juta poundsterling. Pemain 21 tahun tersebut mampu tampil bagus di pekan pertama Premier League melawan Tottenham Hotspur akhir pekan lalu.
Meskipun begitu, diyakini Gullit, Van Gaal seharusnya tak menempatkan Depay di belakang Wayne Rooney karena menurutnya posisi terbaik Depay adalah winger kiri.
"Dia (Depay) memainkan sepakbola terbaiknya di posisi sebelah kiri," ujarnya.
"Dia sekarang berada di belakang penyerang. Bila anda ingin mendapatkan yang terbaik darinya, mainkan dia di posisi terbaiknya, tapi kami harus menantinya," tandasnya.[initial]
(exp/dzi)
Depay didatangkan Manchester United dari PSV Eindhoven pada musim panas lalu dengan biaya 25 juta poundsterling. Pemain 21 tahun tersebut mampu tampil bagus di pekan pertama Premier League melawan Tottenham Hotspur akhir pekan lalu.
Meskipun begitu, diyakini Gullit, Van Gaal seharusnya tak menempatkan Depay di belakang Wayne Rooney karena menurutnya posisi terbaik Depay adalah winger kiri.
"Dia (Depay) memainkan sepakbola terbaiknya di posisi sebelah kiri," ujarnya.
"Dia sekarang berada di belakang penyerang. Bila anda ingin mendapatkan yang terbaik darinya, mainkan dia di posisi terbaiknya, tapi kami harus menantinya," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...