
Bola.net - Dietmar Hamann membantah bahwa dirinya ikut berperan dalam meyakinkan Jurgen Klopp untuk menerima tawaran dari Liverpool. Meskipun begitu, Hamann menganggap Klopp sudah mengambil keputusan yang tepat.
Klopp sempat mengambil istirahat sejenak usai mengundurkan diri dari Borussia Dortmund pada akhir musim lalu. Pria asal Jerman tersebut saat ini ditunjuk menjadi manajer anyar The Reds untuk menggantikan Brendan Rodgers.
"Saya tidak berbicara dengan dia sebelum dia datang ke sini karena Liverpool tidak perlu jualan kepada siapa pun, dan semua orang di seluruh dunia tahu seperti apa sejarah dan tradisi yang dibawa," kata Hamann di situs resmi Liverpool.
"Saya sudah tidak berbicara dengannya dalam beberapa minggu atau bulan terakhir. Saya sudah bertemu dengan dia beberapa kali, saya tidak akan mengatakan saya mengenalnya dengan baik, dan saya pikir dia membuat pilihan yang tepat."[initial]
(lfc/ada)
Klopp sempat mengambil istirahat sejenak usai mengundurkan diri dari Borussia Dortmund pada akhir musim lalu. Pria asal Jerman tersebut saat ini ditunjuk menjadi manajer anyar The Reds untuk menggantikan Brendan Rodgers.
"Saya tidak berbicara dengan dia sebelum dia datang ke sini karena Liverpool tidak perlu jualan kepada siapa pun, dan semua orang di seluruh dunia tahu seperti apa sejarah dan tradisi yang dibawa," kata Hamann di situs resmi Liverpool.
"Saya sudah tidak berbicara dengannya dalam beberapa minggu atau bulan terakhir. Saya sudah bertemu dengan dia beberapa kali, saya tidak akan mengatakan saya mengenalnya dengan baik, dan saya pikir dia membuat pilihan yang tepat."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...