
Bola.net - - Eden Hazard seolah ingin mengancam Liverpool, calon lawan Chelsea di Premier League akhir pekan ini, dengan mengatakan bahwa kini kondisinya sudah mencapai '100 persen'.
Hazard dengan yakin mengatakan bahwa ia merasa dirinya sudah kembali ke performa terbaik, sama seperti ketika ia memenangkan penghargaan pemain terbaik liga di 2015 silam.
Winger Belgia tercatat membukukan enam gol dalam tujuh pertandingan terakhir untuk The Blues dan dengan dingin mengeksekusi penalti ketika Chelsea menang 4-0 atas Qarabag, sekaligus memastikan tempat klub di 16 besar Liga Champions.
Hazard diharapkan bakal mampu meneruskan momen apiknya itu ketika Chelsea memainkan laga vital Premier League di Anfield akhir pekan ini.
"Saya merasa baik, 100 persen," tuturnya di Express. "Saya merasa sama seperti setahun sebelum mengalami cedera engkel."
Eden Hazard
"Anda tahu setelah cedera kadang anda merasa tak 100 persen, namun sekarang saya siap memainkan setiap pertandingan."
"Dan tentu saja ketika anda meraih kemenangan, hal tersebut sangat membantu. Kami sedang sangat percaya diri, semuanya seperti seolah mendukung kami untuk meraih kemenangan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

